Selamat Datang di Website Resmi

SMA Negeri I Sungai Penuh Juarai LCC Empat Pilar Kehidupan Berbangsa dan Bernegara Kota Sungai Penuh 2014

Sabtu, 31 Mei 20140 komentar


Suasana Kegembiraan Siswa SMA N I Sungai Penuh Setelah Kegiatan Usai

    Kegiatan Lomba Cerdas Cermat (LCC) Empat Pilar Kehidupan Berbangsa dan Bernegara merupakan kegiatan rutin tahunan yang dilaksanakan oleh Dinas Pendidikan Kota Sungai Penuh. Kegiatan lomba diikuti oleh seluruh SMA yang ada di Kota Sungai Penuh .  Kegiatan ini dilaksanakan untuk menjaring satu sekolah dan akan berlomba pada LCC Empat Pilar tingkat Provinsi Jambi. Selain itu agar siswa dapat memahami pentingnya empat pilar  Kehidupan Berbangsa dan Bernegara (Pancasila, Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945, Negara Kesatuan Republik Indonesia, dan Bhinneka Tunggal Ika).  Serta terciptanya generasi muda yang cerdas dan berjiwa serta cinta Tanah air.
    Pada tahun ini SMA Negeri I Sungai  Penuh berhasil menjuarai Lomba Cerdas Cermat Empat Pilar Kehidupan Berbangsa dan Bernegara dan akan siap maju ketingkat provinsi.  (RA)
Share this article :

Posting Komentar

 
Support : TB-Press | Kemendiknas | TIM ICT - SMAN 1 SPN | TB Group | Disdik Prov
Copyright © 2013. SMA Negeri 1 Sungai Penuh - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Modify by Samihah TV
Proudly powered by SMAN 1 Spn ICT Web Design